Surat An-Najm - Page: 5
(Bintang / The Star)
Quran Word By Word (Perkata) - English-Indonesia (An-Najm)
41
ثُمَّ يُجْزٰىهُ الْجَزَاۤءَ الْاَوْفٰىۙ ٤١
- thumma
- ثُمَّ
- Then
- kemudian
- yuj'zāhu
- يُجْزَىٰهُ
- he will be recompensed for it
- diberi balasan kepadanya
- l-jazāa
- ٱلْجَزَآءَ
- the recompense
- balasan
- l-awfā
- ٱلْأَوْفَىٰ
- the fullest
- cukup/sempurna
Then he will be recompensed for it with the fullest recompense – (QS. [53]An-Najm verse 41)
Kemudian akan diberi balasan kepadanya dengan balasan yang paling sempurna, (QS. [53] An-Najm: 41)Tafsir
42
وَاَنَّ اِلٰى رَبِّكَ الْمُنْتَهٰىۙ ٤٢
- wa-anna
- وَأَنَّ
- And that
- dan bahwasanya
- ilā
- إِلَىٰ
- to
- kepada
- rabbika
- رَبِّكَ
- your Lord
- Tuhanmu
- l-muntahā
- ٱلْمُنتَهَىٰ
- (is) the final goal
- akhir tujuan
And that to your Lord is the finality (QS. [53]An-Najm verse 42)
Dan bahwasanya kepada Tuhanmulah kesudahan (segala sesuatu), (QS. [53] An-Najm: 42)Tafsir
43
وَاَنَّهٗ هُوَ اَضْحَكَ وَاَبْكٰى ٤٣
- wa-annahu
- وَأَنَّهُۥ
- And that He
- dan bahwasanya
- huwa
- هُوَ
- [He]
- Dia
- aḍḥaka
- أَضْحَكَ
- makes (one) laugh
- menjadikan ia tertawa
- wa-abkā
- وَأَبْكَىٰ
- and makes (one) weep
- dan menjadikan ia menangis
And that it is He who makes [one] laugh and weep (QS. [53]An-Najm verse 43)
Dan bahwasanya Dialah yang menjadikan orang tertawa dan menangis, (QS. [53] An-Najm: 43)Tafsir
44
وَاَنَّهٗ هُوَ اَمَاتَ وَاَحْيَاۙ ٤٤
- wa-annahu
- وَأَنَّهُۥ
- And that He
- dan bahwasanya
- huwa
- هُوَ
- [He]
- Dia
- amāta
- أَمَاتَ
- causes death
- mematikan
- wa-aḥyā
- وَأَحْيَا
- and gives life
- dan menghidupkan
And that it is He who causes death and gives life (QS. [53]An-Najm verse 44)
Dan bahwasanya Dialah yang mematikan dan menghidupkan, (QS. [53] An-Najm: 44)Tafsir
45
وَاَنَّهٗ خَلَقَ الزَّوْجَيْنِ الذَّكَرَ وَالْاُنْثٰى ٤٥
- wa-annahu
- وَأَنَّهُۥ
- And that He
- dan bahwasanya
- khalaqa
- خَلَقَ
- created
- Dia menciptakan
- l-zawjayni
- ٱلزَّوْجَيْنِ
- the pairs
- berpasangan
- l-dhakara
- ٱلذَّكَرَ
- the male
- laki-laki
- wal-unthā
- وَٱلْأُنثَىٰ
- and the female
- dan perempuan
And that He creates the two mates – the male and female – (QS. [53]An-Najm verse 45)
Dan bahwasanya Dialah yang menciptakan berpasang-pasangan pria dan wanita. (QS. [53] An-Najm: 45)Tafsir
46
مِنْ نُّطْفَةٍ اِذَا تُمْنٰىۙ ٤٦
- min
- مِن
- From
- dari
- nuṭ'fatin
- نُّطْفَةٍ
- a drop
- air mani
- idhā
- إِذَا
- when
- apabila
- tum'nā
- تُمْنَىٰ
- it is emitted
- dipancarkan
From a sperm-drop when it is emitted (QS. [53]An-Najm verse 46)
Dari air mani, apabila dipancarkan. (QS. [53] An-Najm: 46)Tafsir
47
وَاَنَّ عَلَيْهِ النَّشْاَةَ الْاُخْرٰىۙ ٤٧
- wa-anna
- وَأَنَّ
- And that
- dan bahwasanya
- ʿalayhi
- عَلَيْهِ
- upon Him
- atasnya
- l-nashata
- ٱلنَّشْأَةَ
- (is) bringing forth
- kejadian
- l-ukh'rā
- ٱلْأُخْرَىٰ
- another
- yang lain
And that [incumbent] upon Him is the other [i.e., next] creation. (QS. [53]An-Najm verse 47)
Dan bahwasanya Dialah yang menetapkan kejadian yang lain (kebangkitan sesudah mati), (QS. [53] An-Najm: 47)Tafsir
48
وَاَنَّهٗ هُوَ اَغْنٰى وَاَقْنٰىۙ ٤٨
- wa-annahu
- وَأَنَّهُۥ
- And that He
- dan bahwasanya
- huwa
- هُوَ
- [He]
- Dia
- aghnā
- أَغْنَىٰ
- enriches
- memberikan kekayaan
- wa-aqnā
- وَأَقْنَىٰ
- and suffices
- dan memberikan kecukupan
And that it is He who enriches and suffices (QS. [53]An-Najm verse 48)
Dan bahwasanya Dia yang memberikan kekayaan dan memberikan kecukupan, (QS. [53] An-Najm: 48)Tafsir
49
وَاَنَّهٗ هُوَ رَبُّ الشِّعْرٰىۙ ٤٩
- wa-annahu
- وَأَنَّهُۥ
- And that He
- dan bahwasanya
- huwa
- هُوَ
- [He]
- dia
- rabbu
- رَبُّ
- (is the) Lord
- Tuhan
- l-shiʿ'rā
- ٱلشِّعْرَىٰ
- (of) the Sirius
- bintang syi'ra
And that it is He who is the Lord of Sirius. (QS. [53]An-Najm verse 49)
Dan bahwasanya Dialah yang Tuhan (yang memiliki) bintang syi'ra, (QS. [53] An-Najm: 49)Tafsir
50
وَاَنَّهٗٓ اَهْلَكَ عَادًا ۨالْاُوْلٰىۙ ٥٠
- wa-annahu
- وَأَنَّهُۥٓ
- And that He
- dan bahwasanya
- ahlaka
- أَهْلَكَ
- destroyed
- Dia telah membinasakan
- ʿādan
- عَادًا
- Aad
- kaum'Ad
- l-ūlā
- ٱلْأُولَىٰ
- the first
- dahulu
And that He destroyed the first [people of] Aad. (QS. [53]An-Najm verse 50)
Dan bahwasanya Dia telah membinasakan kaum 'Aad yang pertama, (QS. [53] An-Najm: 50)Tafsir