Surat Al-Qiyamah - Page: 4
(Kiamat / Resurrection)
Quran Word By Word (Perkata) - English-Indonesia (Al-Qiyama)
31
فَلَا صَدَّقَ وَلَا صَلّٰىۙ ٣١
- falā
- فَلَا
- And not
- maka/karena tidak
- ṣaddaqa
- صَدَّقَ
- he accepted (the) truth
- dia membenarkan
- walā
- وَلَا
- and not
- dan tidak
- ṣallā
- صَلَّىٰ
- he prayed
- dia mengerjakan sholat
And he [i.e., the disbeliever] had not believed, nor had he prayed. (QS. [75]Al-Qiyamah verse 31)
Dan ia tidak mau membenarkan (Rasul dan Al Quran) dan tidak mau mengerjakan shalat, (QS. [75] Al-Qiyamah: 31)Tafsir
32
وَلٰكِنْ كَذَّبَ وَتَوَلّٰىۙ ٣٢
- walākin
- وَلَٰكِن
- But
- tetapi
- kadhaba
- كَذَّبَ
- he denied
- dia mendustakan
- watawallā
- وَتَوَلَّىٰ
- and turned away
- dan dia berpaling
But [instead], he denied and turned away. (QS. [75]Al-Qiyamah verse 32)
Tetapi ia mendustakan (Rasul) dam berpaling (dari kebenaran), (QS. [75] Al-Qiyamah: 32)Tafsir
33
ثُمَّ ذَهَبَ اِلٰٓى اَهْلِهٖ يَتَمَطّٰىۗ ٣٣
- thumma
- ثُمَّ
- Then
- kemudian
- dhahaba
- ذَهَبَ
- he went
- dia pergi
- ilā
- إِلَىٰٓ
- to
- kepada
- ahlihi
- أَهْلِهِۦ
- his family
- ahlinya/keluarganya
- yatamaṭṭā
- يَتَمَطَّىٰٓ
- swaggering
- dengan sombong
And then he went to his people, swaggering [in pride]. (QS. [75]Al-Qiyamah verse 33)
Kemudian ia pergi kepada ahlinya dengan berlagak (sombong). (QS. [75] Al-Qiyamah: 33)Tafsir
34
اَوْلٰى لَكَ فَاَوْلٰىۙ ٣٤
- awlā
- أَوْلَىٰ
- Woe
- lebih utama/kecelakaan
- laka
- لَكَ
- to you
- bagimu
- fa-awlā
- فَأَوْلَىٰ
- and woe!
- maka lebih utama/kecelakaan
Woe to you, and woe! (QS. [75]Al-Qiyamah verse 34)
Kecelakaanlah bagimu (hai orang kafir) dan kecelakaanlah bagimu, (QS. [75] Al-Qiyamah: 34)Tafsir
35
ثُمَّ اَوْلٰى لَكَ فَاَوْلٰىۗ ٣٥
- thumma
- ثُمَّ
- Then
- kemudian
- awlā
- أَوْلَىٰ
- woe
- lebih utama/kecelakaan
- laka
- لَكَ
- to you
- bagimu
- fa-awlā
- فَأَوْلَىٰٓ
- and woe!
- maka lebih utama/kecelakaan
Then woe to you, and woe! (QS. [75]Al-Qiyamah verse 35)
Kemudian kecelakaanlah bagimu (hai orang kafir) dan kecelakaanlah bagimu. (QS. [75] Al-Qiyamah: 35)Tafsir
36
اَيَحْسَبُ الْاِنْسَانُ اَنْ يُّتْرَكَ سُدًىۗ ٣٦
- ayaḥsabu
- أَيَحْسَبُ
- Does think
- apakah mengira
- l-insānu
- ٱلْإِنسَٰنُ
- man
- manusia
- an
- أَن
- that
- bahwa
- yut'raka
- يُتْرَكَ
- he will be left
- ia ditinggalkan
- sudan
- سُدًى
- neglected?
- begitu saja
Does man think that he will be left neglected? (QS. [75]Al-Qiyamah verse 36)
Apakah manusia mengira, bahwa ia akan dibiarkan begitu saja (tanpa pertanggung jawaban)? (QS. [75] Al-Qiyamah: 36)Tafsir
37
اَلَمْ يَكُ نُطْفَةً مِّنْ مَّنِيٍّ يُّمْنٰى ٣٧
- alam
- أَلَمْ
- Was not
- bukankah
- yaku
- يَكُ
- he
- ia adalah
- nuṭ'fatan
- نُطْفَةً
- a sperm
- setetes
- min
- مِّن
- from
- dari
- maniyyin
- مَّنِىٍّ
- semen
- air mani
- yum'nā
- يُمْنَىٰ
- emitted?
- ditumpahkan
Had he not been a sperm from semen emitted? (QS. [75]Al-Qiyamah verse 37)
Bukankah dia dahulu setetes mani yang ditumpahkan (ke dalam rahim), (QS. [75] Al-Qiyamah: 37)Tafsir
38
ثُمَّ كَانَ عَلَقَةً فَخَلَقَ فَسَوّٰىۙ ٣٨
- thumma
- ثُمَّ
- Then
- kemudian
- kāna
- كَانَ
- he was
- adalah dia
- ʿalaqatan
- عَلَقَةً
- a clinging substance
- segumpal darah
- fakhalaqa
- فَخَلَقَ
- then He created
- lalu Dia ciptakan
- fasawwā
- فَسَوَّىٰ
- and proportioned
- lalu Dia sempurnakan
Then he was a clinging clot, and [Allah] created [his form] and proportioned [him] (QS. [75]Al-Qiyamah verse 38)
Kemudian mani itu menjadi segumpal darah, lalu Allah menciptakannya, dan menyempurnakannya, (QS. [75] Al-Qiyamah: 38)Tafsir
39
فَجَعَلَ مِنْهُ الزَّوْجَيْنِ الذَّكَرَ وَالْاُنْثٰىۗ ٣٩
- fajaʿala
- فَجَعَلَ
- Then made
- maka/lalu Dia jadikan
- min'hu
- مِنْهُ
- of him
- daripadanya
- l-zawjayni
- ٱلزَّوْجَيْنِ
- two mates
- dua jodoh/pasang
- l-dhakara
- ٱلذَّكَرَ
- (the) male
- laki-laki
- wal-unthā
- وَٱلْأُنثَىٰٓ
- and the female
- dan perempuan
And made of him two mates, the male and the female. (QS. [75]Al-Qiyamah verse 39)
Lalu Allah menjadikan daripadanya sepasang: laki-laki dan perempuan. (QS. [75] Al-Qiyamah: 39)Tafsir
40
اَلَيْسَ ذٰلِكَ بِقٰدِرٍ عَلٰٓى اَنْ يُّحْيِ َۧ الْمَوْتٰى ࣖ ٤٠
- alaysa
- أَلَيْسَ
- Is not
- tidakkah
- dhālika
- ذَٰلِكَ
- [that]
- demikian itu
- biqādirin
- بِقَٰدِرٍ
- (He) Able
- berkuasa
- ʿalā
- عَلَىٰٓ
- [over]
- atas
- an
- أَن
- to
- bahwa
- yuḥ'yiya
- يُحْۦِىَ
- give life
- menghidupkan
- l-mawtā
- ٱلْمَوْتَىٰ
- (to) the dead?
- orang mati
Is not that [Creator] Able to give life to the dead? (QS. [75]Al-Qiyamah verse 40)
Bukankah (Allah yang berbuat) demikian berkuasa (pula) menghidupkan orang mati? (QS. [75] Al-Qiyamah: 40)Tafsir