Surat Ar-Rum - Qur'an Terjemah Perkata
(Bangsa Romawi / Byzantium)
Quran Word By Word (Perkata) - English-Indonesia (Ar-Rum)
الۤمّۤ ۚ ١
- alif-lam-meem
- الٓمٓ
- Alif Lam Mim
- Alif laam miim
Alif, Lam, Meem. (QS. [30]Ar-Rum verse 1)
Alif Laam Miim (QS. [30] Ar-Rum: 1)Tafsir
غُلِبَتِ الرُّوْمُۙ ٢
- ghulibati
- غُلِبَتِ
- Have been defeated
- Telah dikalahkan
- l-rūmu
- ٱلرُّومُ
- the Romans
- bangsa Romawi
The Byzantines have been defeated (QS. [30]Ar-Rum verse 2)
Telah dikalahkan bangsa Rumawi, (QS. [30] Ar-Rum: 2)Tafsir
فِيْٓ اَدْنَى الْاَرْضِ وَهُمْ مِّنْۢ بَعْدِ غَلَبِهِمْ سَيَغْلِبُوْنَۙ ٣
- fī
- فِىٓ
- In
- di
- adnā
- أَدْنَى
- (the) nearest
- dekat
- l-arḍi
- ٱلْأَرْضِ
- land
- bumi/negeri
- wahum
- وَهُم
- But they
- dan mereka
- min
- مِّنۢ
- after
- dari
- baʿdi
- بَعْدِ
- after
- sesudah
- ghalabihim
- غَلَبِهِمْ
- their defeat
- kekalahan mereka
- sayaghlibūna
- سَيَغْلِبُونَ
- will overcome
- mereka akan mengalahkan
In the nearest land. But they, after their defeat, will overcome (QS. [30]Ar-Rum verse 3)
Di negeri yang terdekat dan mereka sesudah dikalahkan itu akan menang (QS. [30] Ar-Rum: 3)Tafsir
فِيْ بِضْعِ سِنِيْنَ ەۗ لِلّٰهِ الْاَمْرُ مِنْ قَبْلُ وَمِنْۢ بَعْدُ ۗوَيَوْمَىِٕذٍ يَّفْرَحُ الْمُؤْمِنُوْنَۙ ٤
- fī
- فِى
- Within
- dalam
- biḍ'ʿi
- بِضْعِ
- a few
- beberapa
- sinīna
- سِنِينَۗ
- years
- tahun
- lillahi
- لِلَّهِ
- For Allah
- bagi Allah
- l-amru
- ٱلْأَمْرُ
- (is) the command
- urusan
- min
- مِن
- before
- dari
- qablu
- قَبْلُ
- before
- sebelum
- wamin
- وَمِنۢ
- and after
- dan dari
- baʿdu
- بَعْدُۚ
- and after
- sesudah
- wayawma-idhin
- وَيَوْمَئِذٍ
- And that day
- dan pada hari itu
- yafraḥu
- يَفْرَحُ
- will rejoice
- bergembira
- l-mu'minūna
- ٱلْمُؤْمِنُونَ
- the believers
- orang-orang yang beriman
Within three to nine years. To Allah belongs the command [i.e., decree] before and after. And that day the believers will rejoice (QS. [30]Ar-Rum verse 4)
Dalam beberapa tahun lagi. Bagi Allah-lah urusan sebelum dan sesudah (mereka menang). Dan di hari (kemenangan bangsa Rumawi) itu bergembiralah orang-orang yang beriman, (QS. [30] Ar-Rum: 4)Tafsir
بِنَصْرِ اللّٰهِ ۗيَنْصُرُ مَنْ يَّشَاۤءُۗ وَهُوَ الْعَزِيْزُ الرَّحِيْمُ ٥
- binaṣri
- بِنَصْرِ
- With (the) help
- dengan pertolongan
- l-lahi
- ٱللَّهِۚ
- (of) Allah
- Allah
- yanṣuru
- يَنصُرُ
- He helps
- Dia menolong
- man
- مَن
- whom
- siapa
- yashāu
- يَشَآءُۖ
- He wills
- Dia kehendaki
- wahuwa
- وَهُوَ
- And He
- dan Dia
- l-ʿazīzu
- ٱلْعَزِيزُ
- (is) the All-Mighty
- Maha Perkasa
- l-raḥīmu
- ٱلرَّحِيمُ
- the Most Merciful
- Maha Penyayang
In the victory of Allah. He gives victory to whom He wills, and He is the Exalted in Might, the Merciful. (QS. [30]Ar-Rum verse 5)
Karena pertolongan Allah. Dia menolong siapa yang dikehendaki-Nya. Dan Dialah Maha Perkasa lagi Penyayang. (QS. [30] Ar-Rum: 5)Tafsir
وَعْدَ اللّٰهِ ۗ لَا يُخْلِفُ اللّٰهُ وَعْدَهٗ وَلٰكِنَّ اَكْثَرَ النَّاسِ لَا يَعْلَمُوْنَ ٦
- waʿda
- وَعْدَ
- (It is the) Promise
- janji
- l-lahi
- ٱللَّهِۖ
- (of) Allah
- Allah
- lā
- لَا
- (Does) not
- tidak
- yukh'lifu
- يُخْلِفُ
- fail
- menyalahi
- l-lahu
- ٱللَّهُ
- Allah
- Allah
- waʿdahu
- وَعْدَهُۥ
- (in) His promise
- janji-nya
- walākinna
- وَلَٰكِنَّ
- but
- tetapi
- akthara
- أَكْثَرَ
- most (of)
- kebanyakan
- l-nāsi
- ٱلنَّاسِ
- [the] people
- manusia
- lā
- لَا
- (do) not
- tidak
- yaʿlamūna
- يَعْلَمُونَ
- know
- mengetahui
[It is] the promise of Allah. Allah does not fail in His promise, but most of the people do not know. (QS. [30]Ar-Rum verse 6)
(Sebagai) janji yang sebenarnya dari Allah. Allah tidak akan menyalahi janji-Nya, tetapi kebanyakan manusia tidak mengetahui. (QS. [30] Ar-Rum: 6)Tafsir
يَعْلَمُوْنَ ظَاهِرًا مِّنَ الْحَيٰوةِ الدُّنْيَاۖ وَهُمْ عَنِ الْاٰخِرَةِ هُمْ غٰفِلُوْنَ ٧
- yaʿlamūna
- يَعْلَمُونَ
- They know
- mereka mengetahui
- ẓāhiran
- ظَٰهِرًا
- (the) apparent
- yang lahir
- mina
- مِّنَ
- of
- dari
- l-ḥayati
- ٱلْحَيَوٰةِ
- the life
- kehidupan
- l-dun'yā
- ٱلدُّنْيَا
- (of) the world
- dunia
- wahum
- وَهُمْ
- but they
- dan mereka
- ʿani
- عَنِ
- about
- dari/terhadap
- l-ākhirati
- ٱلْءَاخِرَةِ
- the Hereafter
- akhirat
- hum
- هُمْ
- [they]
- mereka
- ghāfilūna
- غَٰفِلُونَ
- (are) heedless
- orang-orang yang lalai
They know what is apparent of the worldly life, but they, of the Hereafter, are unaware. (QS. [30]Ar-Rum verse 7)
Mereka hanya mengetahui yang lahir (saja) dari kehidupan dunia; sedang mereka tentang (kehidupan) akhirat adalah lalai. (QS. [30] Ar-Rum: 7)Tafsir
اَوَلَمْ يَتَفَكَّرُوْا فِيْٓ اَنْفُسِهِمْ ۗ مَا خَلَقَ اللّٰهُ السَّمٰوٰتِ وَالْاَرْضَ وَمَا بَيْنَهُمَآ اِلَّا بِالْحَقِّ وَاَجَلٍ مُّسَمًّىۗ وَاِنَّ كَثِيْرًا مِّنَ النَّاسِ بِلِقَاۤئِ رَبِّهِمْ لَكٰفِرُوْنَ ٨
- awalam
- أَوَلَمْ
- Do not
- ataukah tidak
- yatafakkarū
- يَتَفَكَّرُوا۟
- they ponder
- mereka memikirkan
- fī
- فِىٓ
- within
- dalam/tentang
- anfusihim
- أَنفُسِهِمۗ
- themselves?
- diri mereka
- mā
- مَّا
- Not
- tidak
- khalaqa
- خَلَقَ
- Allah (has) created
- menciptakan
- l-lahu
- ٱللَّهُ
- Allah (has) created
- Allah
- l-samāwāti
- ٱلسَّمَٰوَٰتِ
- the heavens
- langit(jamak)
- wal-arḍa
- وَٱلْأَرْضَ
- and the earth
- dan bumi
- wamā
- وَمَا
- and what
- dan apa
- baynahumā
- بَيْنَهُمَآ
- (is) between them
- diantara kedudukannya
- illā
- إِلَّا
- except
- melainkan
- bil-ḥaqi
- بِٱلْحَقِّ
- in truth
- dengan benar
- wa-ajalin
- وَأَجَلٍ
- and (for) a term
- dan waktu
- musamman
- مُّسَمًّىۗ
- appointed
- ditentukan
- wa-inna
- وَإِنَّ
- And indeed
- dan sesungguhnya
- kathīran
- كَثِيرًا
- many
- kebanyakan
- mina
- مِّنَ
- of
- dari
- l-nāsi
- ٱلنَّاسِ
- the people
- manusia
- biliqāi
- بِلِقَآئِ
- in (the) meeting
- dengan pertemuan
- rabbihim
- رَبِّهِمْ
- (with) their Lord
- Tuhan mereka
- lakāfirūna
- لَكَٰفِرُونَ
- surely (are) disbelievers
- benar-benar ingkar
Do they not contemplate within themselves? Allah has not created the heavens and the earth and what is between them except in truth and for a specified term. And indeed, many of the people, in the meeting with their Lord, are disbelievers. (QS. [30]Ar-Rum verse 8)
Dan mengapa mereka tidak memikirkan tentang (kejadian) diri mereka? Allah tidak menjadikan langit dan bumi dan apa yang ada diantara keduanya melainkan dengan (tujuan) yang benar dan waktu yang ditentukan. Dan sesungguhnya kebanyakan di antara manusia benar-benar ingkar akan pertemuan dengan Tuhannya. (QS. [30] Ar-Rum: 8)Tafsir
اَوَلَمْ يَسِيْرُوْا فِى الْاَرْضِ فَيَنْظُرُوْا كَيْفَ كَانَ عَاقِبَةُ الَّذِيْنَ مِنْ قَبْلِهِمْۗ كَانُوْٓا اَشَدَّ مِنْهُمْ قُوَّةً وَّاَثَارُوا الْاَرْضَ وَعَمَرُوْهَآ اَكْثَرَ مِمَّا عَمَرُوْهَا وَجَاۤءَتْهُمْ رُسُلُهُمْ بِالْبَيِّنٰتِۗ فَمَا كَانَ اللّٰهُ لِيَظْلِمَهُمْ وَلٰكِنْ كَانُوْٓا اَنْفُسَهُمْ يَظْلِمُوْنَۗ ٩
- awalam
- أَوَلَمْ
- Have not
- ataukah tidak
- yasīrū
- يَسِيرُوا۟
- they traveled
- mereka berjalan
- fī
- فِى
- in
- di
- l-arḍi
- ٱلْأَرْضِ
- the earth
- muka bumi
- fayanẓurū
- فَيَنظُرُوا۟
- and observed
- lalu mereka memperhatikan
- kayfa
- كَيْفَ
- how
- bagaimana
- kāna
- كَانَ
- was
- adalah
- ʿāqibatu
- عَٰقِبَةُ
- (the) end
- akibat
- alladhīna
- ٱلَّذِينَ
- (of) those
- orang-orang yang
- min
- مِن
- before them?
- dari
- qablihim
- قَبْلِهِمْۚ
- before them?
- sebelum mereka
- kānū
- كَانُوٓا۟
- They were
- adalah mereka
- ashadda
- أَشَدَّ
- mightier
- sangat/lebih
- min'hum
- مِنْهُمْ
- to them
- daripada mereka
- quwwatan
- قُوَّةً
- (in) strength
- kekuatan
- wa-athārū
- وَأَثَارُوا۟
- and they dug
- dan mereka meninggalkan bekas/mengolah
- l-arḍa
- ٱلْأَرْضَ
- the earth
- bumi
- waʿamarūhā
- وَعَمَرُوهَآ
- and built (on) it
- dan mereka memakmurkannya
- akthara
- أَكْثَرَ
- more
- lebih banyak
- mimmā
- مِمَّا
- than what
- daripada apa
- ʿamarūhā
- عَمَرُوهَا
- they have built (on) it
- mereka memakmurkannya
- wajāathum
- وَجَآءَتْهُمْ
- And came (to) them
- dan telah datang kepada mereka
- rusuluhum
- رُسُلُهُم
- their Messengers
- rasul-rasul mereka
- bil-bayināti
- بِٱلْبَيِّنَٰتِۖ
- with clear proofs
- dengan bukti-bukti nyata
- famā
- فَمَا
- So not
- maka tidak
- kāna
- كَانَ
- was
- ada
- l-lahu
- ٱللَّهُ
- Allah
- Allah
- liyaẓlimahum
- لِيَظْلِمَهُمْ
- to wrong them
- menganiaya mereka
- walākin
- وَلَٰكِن
- but
- akan tetapi
- kānū
- كَانُوٓا۟
- they were
- adalah mereka
- anfusahum
- أَنفُسَهُمْ
- themselves
- diri mereka
- yaẓlimūna
- يَظْلِمُونَ
- (doing) wrong
- mereka menganiaya
Have they not traveled through the earth and observed how was the end of those before them? They were greater than them in power, and they plowed [or excavated] the earth and built it up more than they [i.e., the Makkans] have built it up, and their messengers came to them with clear evidences. And Allah would not ever have wronged them, but they were wronging themselves. (QS. [30]Ar-Rum verse 9)
Dan apakah mereka tidak mengadakan perjalanan di muka bumi dan memperhatikan bagaimana akibat (yang diderita) oleh orang-orang sebelum mereka? orang-orang itu adalah lebihkuat dari mereka (sendiri) dan telah mengolah bumi (tanah) serta memakmurkannya lebih banyak dari apa yang telah mereka makmurkan. Dan telah datang kepada mereka rasul-rasul mereka dengan membawa bukti-bukti yang nyata. Maka Allah sekali-kali tidak berlaku zalim kepada mereka, akan tetapi merekalah yang berlaku zalim kepada diri sendiri. (QS. [30] Ar-Rum: 9)Tafsir
ثُمَّ كَانَ عَاقِبَةَ الَّذِيْنَ اَسَاۤءُوا السُّوْۤاٰىٓ اَنْ كَذَّبُوْا بِاٰيٰتِ اللّٰهِ وَكَانُوْا بِهَا يَسْتَهْزِءُوْنَ ࣖ ١٠
- thumma
- ثُمَّ
- Then
- kemudian
- kāna
- كَانَ
- was
- adalah
- ʿāqibata
- عَٰقِبَةَ
- (the) end
- akibat
- alladhīna
- ٱلَّذِينَ
- (of) those who
- orang-orang yang
- asāū
- أَسَٰٓـُٔوا۟
- did evil -
- (mereka) berbuat kejahatan
- l-sūā
- ٱلسُّوٓأَىٰٓ
- the evil
- kejahatan (lebih buruk)
- an
- أَن
- because
- karena
- kadhabū
- كَذَّبُوا۟
- they denied
- mereka mendustakan
- biāyāti
- بِـَٔايَٰتِ
- (the) Signs
- dengan ayat-ayat
- l-lahi
- ٱللَّهِ
- (of) Allah
- Allah
- wakānū
- وَكَانُوا۟
- and were
- dan adalah mereka
- bihā
- بِهَا
- of them
- dengannya/padanya
- yastahziūna
- يَسْتَهْزِءُونَ
- making mockery
- mereka memperolok-olok
Then the end of those who did evil was the worst [consequence] because they denied the signs of Allah and used to ridicule them. (QS. [30]Ar-Rum verse 10)
Kemudian, akibat orang-orang yang mengerjakan kejahatan adalah (azab) yang lebih buruk, karena mereka mendustakan ayat-ayat Allah dan mereka selalu memperolok-oloknya. (QS. [30] Ar-Rum: 10)Tafsir