Surat Ali 'Imran - Page: 11
(Keluarga 'Imran / The House of Imran)
Quran Word By Word (Perkata) - English-Indonesia (Ali Imran)
وَكَيْفَ تَكْفُرُوْنَ وَاَنْتُمْ تُتْلٰى عَلَيْكُمْ اٰيٰتُ اللّٰهِ وَفِيْكُمْ رَسُوْلُهٗ ۗ وَمَنْ يَّعْتَصِمْ بِاللّٰهِ فَقَدْ هُدِيَ اِلٰى صِرَاطٍ مُّسْتَقِيْمٍ ࣖ ١٠١
- wakayfa
- وَكَيْفَ
- And how (could)
- dan bagaimana
- takfurūna
- تَكْفُرُونَ
- you disbelieve
- kalian kafir
- wa-antum
- وَأَنتُمْ
- while [you]
- dan kalian
- tut'lā
- تُتْلَىٰ
- is recited
- telah dibacakan
- ʿalaykum
- عَلَيْكُمْ
- upon you
- atas kalian
- āyātu
- ءَايَٰتُ
- (the) Verses
- ayat-ayat
- l-lahi
- ٱللَّهِ
- (of) Allah
- Allah
- wafīkum
- وَفِيكُمْ
- and among you
- dan di tengah-tengah kamu
- rasūluhu
- رَسُولُهُۥۗ
- (is) His Messenger?
- RasulNya
- waman
- وَمَن
- And whoever
- dan barang siapa
- yaʿtaṣim
- يَعْتَصِم
- holds firmly
- (dia) berpegang teguh
- bil-lahi
- بِٱللَّهِ
- to Allah
- dengan/kepada Allah
- faqad
- فَقَدْ
- then surely
- maka sungguh
- hudiya
- هُدِىَ
- he is guided
- dia telah diberi petunjuk
- ilā
- إِلَىٰ
- to
- kepada
- ṣirāṭin
- صِرَٰطٍ
- a path
- jalan
- mus'taqīmin
- مُّسْتَقِيمٍ
- straight
- yang lurus
And how could you disbelieve while to you are being recited the verses of Allah and among you is His Messenger? And whoever holds firmly to Allah has [indeed] been guided to a straight path. (QS. [3]Ali 'Imran verse 101)
Bagaimanakah kamu (sampai) menjadi kafir, padahal ayat-ayat Allah dibacakan kepada kamu, dan Rasul-Nya pun berada di tengah-tengah kamu? Barangsiapa yang berpegang teguh kepada (agama) Allah, maka sesungguhnya ia telah diberi petunjuk kepada jalan yang lurus. (QS. [3] Ali 'Imran: 101)Tafsir
يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوا اتَّقُوا اللّٰهَ حَقَّ تُقٰىتِهٖ وَلَا تَمُوْتُنَّ اِلَّا وَاَنْتُمْ مُّسْلِمُوْنَ ١٠٢
- yāayyuhā
- يَٰٓأَيُّهَا
- O you
- wahai
- alladhīna
- ٱلَّذِينَ
- who
- orang-orang yang
- āmanū
- ءَامَنُوا۟
- believe[d]!
- beriman
- ittaqū
- ٱتَّقُوا۟
- Fear
- bertakwalah kamu
- l-laha
- ٱللَّهَ
- Allah
- Allah
- ḥaqqa
- حَقَّ
- (as is His) right
- sebenar-benarnya
- tuqātihi
- تُقَاتِهِۦ
- (that) He (should) be feared
- takwa kepadaNYa
- walā
- وَلَا
- and (do) not
- dan jangan
- tamūtunna
- تَمُوتُنَّ
- die
- sekali-kali kamu mati
- illā
- إِلَّا
- except
- kecuali/melainkan
- wa-antum
- وَأَنتُم
- [while you]
- dan kalian
- mus'limūna
- مُّسْلِمُونَ
- (as) Muslims
- orang-orang yang beragama muslim
O you who have believed, fear Allah as He should be feared and do not die except as Muslims [in submission to Him]. (QS. [3]Ali 'Imran verse 102)
Hai orang-orang yang beriman, bertakwalah kepada Allah sebenar-benar takwa kepada-Nya; dan janganlah sekali-kali kamu mati melainkan dalam keadaan beragama Islam. (QS. [3] Ali 'Imran: 102)Tafsir
وَاعْتَصِمُوْا بِحَبْلِ اللّٰهِ جَمِيْعًا وَّلَا تَفَرَّقُوْا ۖوَاذْكُرُوْا نِعْمَتَ اللّٰهِ عَلَيْكُمْ اِذْ كُنْتُمْ اَعْدَاۤءً فَاَلَّفَ بَيْنَ قُلُوْبِكُمْ فَاَصْبَحْتُمْ بِنِعْمَتِهٖٓ اِخْوَانًاۚ وَكُنْتُمْ عَلٰى شَفَا حُفْرَةٍ مِّنَ النَّارِ فَاَنْقَذَكُمْ مِّنْهَا ۗ كَذٰلِكَ يُبَيِّنُ اللّٰهُ لَكُمْ اٰيٰتِهٖ لَعَلَّكُمْ تَهْتَدُوْنَ ١٠٣
- wa-iʿ'taṣimū
- وَٱعْتَصِمُوا۟
- And hold firmly
- dan berpeganglah kamu
- biḥabli
- بِحَبْلِ
- to (the) rope
- dengan/kepada tali
- l-lahi
- ٱللَّهِ
- (of) Allah
- Allah
- jamīʿan
- جَمِيعًا
- all together
- semuanya
- walā
- وَلَا
- and (do) not
- dan jangan
- tafarraqū
- تَفَرَّقُوا۟ۚ
- be divided
- kamu bercerai-berai
- wa-udh'kurū
- وَٱذْكُرُوا۟
- And remember
- dan ingatlah kamu
- niʿ'mata
- نِعْمَتَ
- (the) Favor
- nikmat
- l-lahi
- ٱللَّهِ
- (of) Allah
- Allah
- ʿalaykum
- عَلَيْكُمْ
- on you
- atas kalian
- idh
- إِذْ
- when
- ketika
- kuntum
- كُنتُمْ
- you were
- kalian adalah
- aʿdāan
- أَعْدَآءً
- enemies
- bermusuh-musuhan
- fa-allafa
- فَأَلَّفَ
- then He made friendship
- maka Dia menjinakkan
- bayna
- بَيْنَ
- between
- antara
- qulūbikum
- قُلُوبِكُمْ
- your hearts
- hati-hatimu
- fa-aṣbaḥtum
- فَأَصْبَحْتُم
- then you became
- maka/lalu jadilah kamu
- biniʿ'matihi
- بِنِعْمَتِهِۦٓ
- by His Favor
- dengan/karena nikmatNya
- ikh'wānan
- إِخْوَٰنًا
- brothers
- bersaudara
- wakuntum
- وَكُنتُمْ
- And you were
- dan kalian
- ʿalā
- عَلَىٰ
- on
- atas
- shafā
- شَفَا
- (the) brink
- tepi
- ḥuf'ratin
- حُفْرَةٍ
- (of) pit
- jurang/lubang
- mina
- مِّنَ
- of
- dari
- l-nāri
- ٱلنَّارِ
- the Fire
- neraka
- fa-anqadhakum
- فَأَنقَذَكُم
- then He saved you
- maka/lalu Dia menyelamatkan kamu
- min'hā
- مِّنْهَاۗ
- from it
- daripadanya
- kadhālika
- كَذَٰلِكَ
- Thus
- demikianlah
- yubayyinu
- يُبَيِّنُ
- makes clear
- menerangkan
- l-lahu
- ٱللَّهُ
- Allah
- Allah
- lakum
- لَكُمْ
- for you
- bagi kalian
- āyātihi
- ءَايَٰتِهِۦ
- His Verses
- ayat-ayatNya
- laʿallakum
- لَعَلَّكُمْ
- so that you may
- agar kalian
- tahtadūna
- تَهْتَدُونَ
- (be) guided
- kalian mendapat petunjuk
And hold firmly to the rope of Allah all together and do not become divided. And remember the favor of Allah upon you – when you were enemies and He brought your hearts together and you became, by His favor, brothers. And you were on the edge of a pit of the Fire, and He saved you from it. Thus does Allah make clear to you His verses that you may be guided. (QS. [3]Ali 'Imran verse 103)
Dan berpeganglah kamu semuanya kepada tali (agama) Allah, dan janganlah kamu bercerai berai, dan ingatlah akan nikmat Allah kepadamu ketika kamu dahulu (masa Jahiliyah) bermusuh-musuhan, maka Allah mempersatukan hatimu, lalu menjadilah kamu karena nikmat Allah, orang-orang yang bersaudara; dan kamu telah berada di tepi jurang neraka, lalu Allah menyelamatkan kamu dari padanya. Demikianlah Allah menerangkan ayat-ayat-Nya kepadamu, agar kamu mendapat petunjuk. (QS. [3] Ali 'Imran: 103)Tafsir
وَلْتَكُنْ مِّنْكُمْ اُمَّةٌ يَّدْعُوْنَ اِلَى الْخَيْرِ وَيَأْمُرُوْنَ بِالْمَعْرُوْفِ وَيَنْهَوْنَ عَنِ الْمُنْكَرِ ۗ وَاُولٰۤىِٕكَ هُمُ الْمُفْلِحُوْنَ ١٠٤
- waltakun
- وَلْتَكُن
- And let there be
- dan jadilah/hendaklah ada
- minkum
- مِّنكُمْ
- among you
- diantara kamu
- ummatun
- أُمَّةٌ
- [a] people
- ummat
- yadʿūna
- يَدْعُونَ
- inviting
- (mereka) menyeru
- ilā
- إِلَى
- to
- kepada
- l-khayri
- ٱلْخَيْرِ
- the good
- kebajikan
- wayamurūna
- وَيَأْمُرُونَ
- [and] enjoining
- dan (mereka) menyuruh
- bil-maʿrūfi
- بِٱلْمَعْرُوفِ
- the right
- dengan/kepada kebaikan
- wayanhawna
- وَيَنْهَوْنَ
- and forbidding
- dan (mereka) mencegah
- ʿani
- عَنِ
- from
- dari
- l-munkari
- ٱلْمُنكَرِۚ
- the wrong
- mungkar
- wa-ulāika
- وَأُو۟لَٰٓئِكَ
- and those -
- dan mereka itulah
- humu
- هُمُ
- they
- mereka
- l-muf'liḥūna
- ٱلْمُفْلِحُونَ
- (are) the successful ones
- orang-orang yang beruntung
And let there be [arising] from you a nation inviting to [all that is] good, enjoining what is right and forbidding what is wrong, and those will be the successful. (QS. [3]Ali 'Imran verse 104)
Dan hendaklah ada di antara kamu segolongan umat yang menyeru kepada kebajikan, menyuruh kepada yang ma'ruf dan mencegah dari yang munkar; merekalah orang-orang yang beruntung. (QS. [3] Ali 'Imran: 104)Tafsir
وَلَا تَكُوْنُوْا كَالَّذِيْنَ تَفَرَّقُوْا وَاخْتَلَفُوْا مِنْۢ بَعْدِ مَا جَاۤءَهُمُ الْبَيِّنٰتُ ۗ وَاُولٰۤىِٕكَ لَهُمْ عَذَابٌ عَظِيْمٌ ۙ ١٠٥
- walā
- وَلَا
- And (do) not
- dan jangan
- takūnū
- تَكُونُوا۟
- be
- kalian menjadi
- ka-alladhīna
- كَٱلَّذِينَ
- like those who
- seperti orang-orang yang
- tafarraqū
- تَفَرَّقُوا۟
- became divided
- (mereka) bercerai-berai
- wa-ikh'talafū
- وَٱخْتَلَفُوا۟
- and differed
- dan (mereka) berselisih
- min
- مِنۢ
- from
- dari
- baʿdi
- بَعْدِ
- after
- sesudah
- mā
- مَا
- what
- apa
- jāahumu
- جَآءَهُمُ
- came to them
- datang kepada mereka
- l-bayinātu
- ٱلْبَيِّنَٰتُۚ
- the clear proofs
- keterangan yang jelas
- wa-ulāika
- وَأُو۟لَٰٓئِكَ
- And those
- dan mereka itu
- lahum
- لَهُمْ
- for them
- bagi mereka
- ʿadhābun
- عَذَابٌ
- (is) a punishment
- siksa
- ʿaẓīmun
- عَظِيمٌ
- great
- besar
And do not be like the ones who became divided and differed after the clear proofs had come to them. And those will have a great punishment (QS. [3]Ali 'Imran verse 105)
Dan janganlah kamu menyerupai orang-orang yang bercerai-berai dan berselisih sesudah datang keterangan yang jelas kepada mereka. Mereka itulah orang-orang yang mendapat siksa yang berat, (QS. [3] Ali 'Imran: 105)Tafsir
يَّوْمَ تَبْيَضُّ وُجُوْهٌ وَّتَسْوَدُّ وُجُوْهٌ ۚ فَاَمَّا الَّذِيْنَ اسْوَدَّتْ وُجُوْهُهُمْۗ اَ كَفَرْتُمْ بَعْدَ اِيْمَانِكُمْ فَذُوْقُوا الْعَذَابَ بِمَا كُنْتُمْ تَكْفُرُوْنَ ١٠٦
- yawma
- يَوْمَ
- (On the) Day
- hari
- tabyaḍḍu
- تَبْيَضُّ
- would become white
- menjadi putih (berseri)
- wujūhun
- وُجُوهٌ
- (some) faces
- wajah-wajah
- wataswaddu
- وَتَسْوَدُّ
- and would become black
- dan menjadi hitam (muram)
- wujūhun
- وُجُوهٌۚ
- (some) faces
- wajah-wajah
- fa-ammā
- فَأَمَّا
- As for
- maka adapun
- alladhīna
- ٱلَّذِينَ
- those whose
- orang-orang yang
- is'waddat
- ٱسْوَدَّتْ
- turn black
- menjadi hitam (muram)
- wujūhuhum
- وُجُوهُهُمْ
- [their] faces
- wajah-wajah mereka
- akafartum
- أَكَفَرْتُم
- "Did you disbelieve
- kenapa kamu kafir
- baʿda
- بَعْدَ
- after
- sesudah
- īmānikum
- إِيمَٰنِكُمْ
- your belief?
- iman kamu (kamu beriman)
- fadhūqū
- فَذُوقُوا۟
- Then taste
- maka rasakanlah
- l-ʿadhāba
- ٱلْعَذَابَ
- the punishment
- azab
- bimā
- بِمَا
- for what
- disebabkan
- kuntum
- كُنتُمْ
- you used to
- kalian adalah
- takfurūna
- تَكْفُرُونَ
- disbelieve"
- kalian kafir
On the Day [some] faces will turn white and [some] faces will turn black. As for those whose faces turn black, [to them it will be said], "Did you disbelieve [i.e., reject faith] after your belief? Then taste the punishment for what you used to reject." (QS. [3]Ali 'Imran verse 106)
Pada hari yang di waktu itu ada muka yang putih berseri, dan ada pula muka yang hitam muram. Adapun orang-orang yang hitam muram mukanya (kepada mereka dikatakan): "Kenapa kamu kafir sesudah kamu beriman? Karena itu rasakanlah azab disebabkan kekafiranmu itu". (QS. [3] Ali 'Imran: 106)Tafsir
وَاَمَّا الَّذِيْنَ ابْيَضَّتْ وُجُوْهُهُمْ فَفِيْ رَحْمَةِ اللّٰهِ ۗ هُمْ فِيْهَا خٰلِدُوْنَ ١٠٧
- wa-ammā
- وَأَمَّا
- But as for
- dan adapun
- alladhīna
- ٱلَّذِينَ
- those whose
- orang-orang yang
- ib'yaḍḍat
- ٱبْيَضَّتْ
- turn white
- menjadi putih (berseri)
- wujūhuhum
- وُجُوهُهُمْ
- [their] faces
- wajah-wajah mereka
- fafī
- فَفِى
- then (they will be) in
- maka (berada)
- raḥmati
- رَحْمَةِ
- (the) Mercy
- rahmat
- l-lahi
- ٱللَّهِ
- (of) Allah
- Allah
- hum
- هُمْ
- they
- mereka
- fīhā
- فِيهَا
- in it
- di dalamnya
- khālidūna
- خَٰلِدُونَ
- (will) abide forever
- mereka kekal
But as for those whose faces turn white, [they will be] within the mercy of Allah. They will abide therein eternally. (QS. [3]Ali 'Imran verse 107)
Adapun orang-orang yang putih berseri mukanya, maka mereka berada dalam rahmat Allah (surga); mereka kekal di dalamnya. (QS. [3] Ali 'Imran: 107)Tafsir
تِلْكَ اٰيٰتُ اللّٰهِ نَتْلُوْهَا عَلَيْكَ بِالْحَقِّ ۗ وَمَا اللّٰهُ يُرِيْدُ ظُلْمًا لِّلْعٰلَمِيْنَ ١٠٨
- til'ka
- تِلْكَ
- These
- itulah
- āyātu
- ءَايَٰتُ
- (are the) Verses
- ayat-ayat
- l-lahi
- ٱللَّهِ
- (of) Allah
- Allah
- natlūhā
- نَتْلُوهَا
- We recite them
- Kami bacakannya (ayat-ayat)
- ʿalayka
- عَلَيْكَ
- to you
- atasmu/kepadamu
- bil-ḥaqi
- بِٱلْحَقِّۗ
- in truth
- dengan benar
- wamā
- وَمَا
- And not
- dan tidak
- l-lahu
- ٱللَّهُ
- Allah
- Allah
- yurīdu
- يُرِيدُ
- wants
- Dia berkehendak
- ẓul'man
- ظُلْمًا
- injustice
- aniaya
- lil'ʿālamīna
- لِّلْعَٰلَمِينَ
- to the worlds
- bagi semesta alam (hamba-hambaNya)
These are the verses of Allah. We recite them to you, [O Muhammad], in truth; and Allah wants no injustice to the worlds [i.e., His creatures]. (QS. [3]Ali 'Imran verse 108)
Itulah ayat-ayat Allah. Kami bacakan ayat-ayat itu kepadamu dengan benar; dan tiadalah Allah berkehendak untuk menganiaya hamba-hamba-Nya. (QS. [3] Ali 'Imran: 108)Tafsir
وَلِلّٰهِ مَا فِى السَّمٰوٰتِ وَمَا فِى الْاَرْضِ ۗوَاِلَى اللّٰهِ تُرْجَعُ الْاُمُوْرُ ࣖ ١٠٩
- walillahi
- وَلِلَّهِ
- And to Allah (belongs)
- dan milik Allah
- mā
- مَا
- whatever
- apa/segala
- fī
- فِى
- (is) in
- di
- l-samāwāti
- ٱلسَّمَٰوَٰتِ
- the heavens
- langit(jamak)
- wamā
- وَمَا
- and whatever
- dan apa/segala
- fī
- فِى
- (is) in
- di
- l-arḍi
- ٱلْأَرْضِۚ
- the earth
- bumi
- wa-ilā
- وَإِلَى
- And to
- dan kepada
- l-lahi
- ٱللَّهِ
- Allah
- Allah
- tur'jaʿu
- تُرْجَعُ
- will be returned
- dikembalikan
- l-umūru
- ٱلْأُمُورُ
- the matters
- segala urusan
To Allah belongs whatever is in the heavens and whatever is on the earth. And to Allah will [all] matters be returned. (QS. [3]Ali 'Imran verse 109)
Kepunyaan Allah-lah segala yang ada di langit dan di bumi; dan kepada Allahlah dikembalikan segala urusan. (QS. [3] Ali 'Imran: 109)Tafsir
كُنْتُمْ خَيْرَ اُمَّةٍ اُخْرِجَتْ لِلنَّاسِ تَأْمُرُوْنَ بِالْمَعْرُوْفِ وَتَنْهَوْنَ عَنِ الْمُنْكَرِ وَتُؤْمِنُوْنَ بِاللّٰهِ ۗ وَلَوْ اٰمَنَ اَهْلُ الْكِتٰبِ لَكَانَ خَيْرًا لَّهُمْ ۗ مِنْهُمُ الْمُؤْمِنُوْنَ وَاَكْثَرُهُمُ الْفٰسِقُوْنَ ١١٠
- kuntum
- كُنتُمْ
- You are
- kalian adalah
- khayra
- خَيْرَ
- (the) best
- sebaik-baik
- ummatin
- أُمَّةٍ
- (of) people
- ummat
- ukh'rijat
- أُخْرِجَتْ
- raised
- dikeluarkan/dilahirkan
- lilnnāsi
- لِلنَّاسِ
- for the mankind -
- bagi/untuk manusia
- tamurūna
- تَأْمُرُونَ
- enjoining
- kamu menyuruh
- bil-maʿrūfi
- بِٱلْمَعْرُوفِ
- the right
- dengan/kepada kebaikan
- watanhawna
- وَتَنْهَوْنَ
- and forbidding
- dan kamu mencegah
- ʿani
- عَنِ
- [from]
- dari
- l-munkari
- ٱلْمُنكَرِ
- the wrong
- mungkar
- watu'minūna
- وَتُؤْمِنُونَ
- and believing
- dan kamu beriman
- bil-lahi
- بِٱللَّهِۗ
- in Allah
- kepada Allah
- walaw
- وَلَوْ
- And if
- dan sekiranya
- āmana
- ءَامَنَ
- believed
- beriman
- ahlu
- أَهْلُ
- (the) People
- Ahli
- l-kitābi
- ٱلْكِتَٰبِ
- (of) the Book
- Kitab
- lakāna
- لَكَانَ
- surely would have been
- tentulah itu
- khayran
- خَيْرًا
- good
- lebih baik
- lahum
- لَّهُمۚ
- for them
- bagi mereka
- min'humu
- مِّنْهُمُ
- Among them
- diantara mereka
- l-mu'minūna
- ٱلْمُؤْمِنُونَ
- (are) the believers
- orang-orang yang beriman
- wa-aktharuhumu
- وَأَكْثَرُهُمُ
- but most of them
- dan kebanyakan mereka
- l-fāsiqūna
- ٱلْفَٰسِقُونَ
- (are) defiantly disobedient
- orang-orang yang fasik
You are the best nation produced [as an example] for mankind. You enjoin what is right and forbid what is wrong and believe in Allah. If only the People of the Scripture had believed, it would have been better for them. Among them are believers, but most of them are defiantly disobedient. (QS. [3]Ali 'Imran verse 110)
Kamu adalah umat yang terbaik yang dilahirkan untuk manusia, menyuruh kepada yang ma'ruf, dan mencegah dari yang munkar, dan beriman kepada Allah. Sekiranya Ahli Kitab beriman, tentulah itu lebih baik bagi mereka, di antara mereka ada yang beriman, dan kebanyakan mereka adalah orang-orang yang fasik. (QS. [3] Ali 'Imran: 110)Tafsir