Surat Al-Baqarah - Page: 13
(Sapi Betina / The Cow)
Quran Word By Word (Perkata) - English-Indonesia (Al-Baqara)
اَلَّذِيْنَ اٰتَيْنٰهُمُ الْكِتٰبَ يَتْلُوْنَهٗ حَقَّ تِلَاوَتِهٖۗ اُولٰۤىِٕكَ يُؤْمِنُوْنَ بِهٖ ۗ وَمَنْ يَّكْفُرْ بِهٖ فَاُولٰۤىِٕكَ هُمُ الْخٰسِرُوْنَ ࣖ ١٢١
- alladhīna
- ٱلَّذِينَ
- Those
- orang-orang yang
- ātaynāhumu
- ءَاتَيْنَٰهُمُ
- We have given them
- Kami telah berikan kepada mereka
- l-kitāba
- ٱلْكِتَٰبَ
- the Book
- Al Kitab
- yatlūnahu
- يَتْلُونَهُۥ
- recite it
- mereka membacanya
- ḥaqqa
- حَقَّ
- (as it has the) right
- benar
- tilāwatihi
- تِلَاوَتِهِۦٓ
- (of) its recitation
- bacaannya
- ulāika
- أُو۟لَٰٓئِكَ
- Those (people)
- mereka itulah
- yu'minūna
- يُؤْمِنُونَ
- believe
- mereka beriman
- bihi
- بِهِۦۗ
- in it
- kepadanya
- waman
- وَمَن
- And whoever
- dan barang siapa
- yakfur
- يَكْفُرْ
- disbelieves
- ingkar
- bihi
- بِهِۦ
- in it
- kepadanya
- fa-ulāika
- فَأُو۟لَٰٓئِكَ
- then those
- maka mereka itulah
- humu
- هُمُ
- they
- mereka
- l-khāsirūna
- ٱلْخَٰسِرُونَ
- (are) the losers
- orang-orang yang rugi
Those to whom We have given the Book recite it with its true recital. They [are the ones who] believe in it. And whoever disbelieves in it – it is they who are the losers. (QS. [2]Al-Baqarah verse 121)
Orang-orang yang telah Kami berikan Al Kitab kepadanya, mereka membacanya dengan bacaan yang sebenarnya, mereka itu beriman kepadanya. Dan barangsiapa yang ingkar kepadanya, maka mereka itulah orang-orang yang rugi. (QS. [2] Al-Baqarah: 121)Tafsir
يٰبَنِيْٓ اِسْرَاۤءِيْلَ اذْكُرُوْا نِعْمَتِيَ الَّتِيْٓ اَنْعَمْتُ عَلَيْكُمْ وَاَنِّيْ فَضَّلْتُكُمْ عَلَى الْعٰلَمِيْنَ ١٢٢
- yābanī
- يَٰبَنِىٓ
- O Children
- Wahai keturunan
- is'rāīla
- إِسْرَٰٓءِيلَ
- (of) Israel!
- Israil
- udh'kurū
- ٱذْكُرُوا۟
- Remember
- ingatlah
- niʿ'matiya
- نِعْمَتِىَ
- My Favor
- nikmatKu
- allatī
- ٱلَّتِىٓ
- which
- yang
- anʿamtu
- أَنْعَمْتُ
- I bestowed
- Aku anugerahkan
- ʿalaykum
- عَلَيْكُمْ
- upon you
- atas kalian
- wa-annī
- وَأَنِّى
- and that I
- dan bahwa Aku
- faḍḍaltukum
- فَضَّلْتُكُمْ
- [I] preferred you
- Aku telah melebihkan kalian
- ʿalā
- عَلَى
- over
- atas
- l-ʿālamīna
- ٱلْعَٰلَمِينَ
- the worlds
- segala umat
O Children of Israel, remember My favor which I have bestowed upon you and that I preferred you over the worlds. (QS. [2]Al-Baqarah verse 122)
Hai Bani Israil, ingatlah akan nikmat-Ku yang telah Ku-anugerahkan kepadamu dan Aku telah melabihkan kamu atas segala umat. (QS. [2] Al-Baqarah: 122)Tafsir
وَاتَّقُوْا يَوْمًا لَّا تَجْزِيْ نَفْسٌ عَنْ نَّفْسٍ شَيْـًٔا وَّلَا يُقْبَلُ مِنْهَا عَدْلٌ وَّلَا تَنْفَعُهَا شَفَاعَةٌ وَّلَا هُمْ يُنْصَرُوْنَ ١٢٣
- wa-ittaqū
- وَٱتَّقُوا۟
- And fear
- dan takutlah kamu
- yawman
- يَوْمًا
- a day
- suatu hari
- lā
- لَّا
- not
- tidak dapat
- tajzī
- تَجْزِى
- will avail
- menggantikan
- nafsun
- نَفْسٌ
- a soul
- seseorang
- ʿan
- عَن
- (of)
- dari
- nafsin
- نَّفْسٍ
- (another) soul
- seseorang
- shayan
- شَيْـًٔا
- anything
- sesuatu/sedikitpun
- walā
- وَلَا
- and not
- dan tidak
- yuq'balu
- يُقْبَلُ
- will be accepted
- diterima
- min'hā
- مِنْهَا
- from it
- daripadanya
- ʿadlun
- عَدْلٌ
- any compensation
- tebusan
- walā
- وَلَا
- and not
- dan tidak
- tanfaʿuhā
- تَنفَعُهَا
- will benefit it
- memberi manfaat
- shafāʿatun
- شَفَٰعَةٌ
- any intercession
- syafa'at/pertolongan
- walā
- وَلَا
- and not
- dan tidak
- hum
- هُمْ
- they
- mereka
- yunṣarūna
- يُنصَرُونَ
- will be helped
- mereka ditolong
And fear a Day when no soul will suffice for another soul at all, and no compensation will be accepted from it, nor will any intercession benefit it, nor will they be aided. (QS. [2]Al-Baqarah verse 123)
Dan takutlah kamu kepada suatu hari di waktu seseorang tidak dapat menggantikan seseorang lain sedikitpun dan tidak akan diterima suatu tebusan daripadanya dan tidak akan memberi manfaat sesuatu syafa'at kepadanya dan tidak (pula) mereka akan ditolong. (QS. [2] Al-Baqarah: 123)Tafsir
۞ وَاِذِ ابْتَلٰٓى اِبْرٰهٖمَ رَبُّهٗ بِكَلِمٰتٍ فَاَتَمَّهُنَّ ۗ قَالَ اِنِّيْ جَاعِلُكَ لِلنَّاسِ اِمَامًا ۗ قَالَ وَمِنْ ذُرِّيَّتِيْ ۗ قَالَ لَا يَنَالُ عَهْدِى الظّٰلِمِيْنَ ١٢٤
- wa-idhi
- وَإِذِ
- And when
- dan apabila
- ib'talā
- ٱبْتَلَىٰٓ
- tried
- menguji
- ib'rāhīma
- إِبْرَٰهِۦمَ
- Ibrahim
- Ibrahim
- rabbuhu
- رَبُّهُۥ
- his Lord
- Tuhannya
- bikalimātin
- بِكَلِمَٰتٍ
- with words
- dengan beberapa kalimat
- fa-atammahunna
- فَأَتَمَّهُنَّۖ
- and he fulfilled them
- maka ia menunaikannya
- qāla
- قَالَ
- He said
- Dia berfirman
- innī
- إِنِّى
- "Indeed I
- sesungguhnya Aku
- jāʿiluka
- جَاعِلُكَ
- (am) the One to make you
- menjadikan kamu
- lilnnāsi
- لِلنَّاسِ
- for the mankind
- bagi manusia
- imāman
- إِمَامًاۖ
- a leader"
- imam/pemimpin
- qāla
- قَالَ
- He said
- ia berkata
- wamin
- وَمِن
- "And from
- dan dia
- dhurriyyatī
- ذُرِّيَّتِىۖ
- my offspring?"
- keturunanku
- qāla
- قَالَ
- He said
- Dia berfirman
- lā
- لَا
- "(Does) not
- tidak
- yanālu
- يَنَالُ
- reach
- mengenai
- ʿahdī
- عَهْدِى
- My Covenant
- janjiKu
- l-ẓālimīna
- ٱلظَّٰلِمِينَ
- (to) the wrongdoers"
- orang-orang yang dzalim
And [mention, O Muhammad], when Abraham was tried by his Lord with words [i.e., commands] and he fulfilled them. [Allah] said, "Indeed, I will make you a leader for the people." [Abraham] said, "And of my descendants?" [Allah] said, "My covenant does not include the wrongdoers." (QS. [2]Al-Baqarah verse 124)
Dan (ingatlah), ketika Ibrahim diuji Tuhannya dengan beberapa kalimat (perintah dan larangan), lalu Ibrahim menunaikannya. Allah berfirman: "Sesungguhnya Aku akan menjadikanmu imam bagi seluruh manusia". Ibrahim berkata: "(Dan saya mohon juga) dari keturunanku". Allah berfirman: "Janji-Ku (ini) tidak mengenai orang yang zalim". (QS. [2] Al-Baqarah: 124)Tafsir
وَاِذْ جَعَلْنَا الْبَيْتَ مَثَابَةً لِّلنَّاسِ وَاَمْنًاۗ وَاتَّخِذُوْا مِنْ مَّقَامِ اِبْرٰهٖمَ مُصَلًّىۗ وَعَهِدْنَآ اِلٰٓى اِبْرٰهٖمَ وَاِسْمٰعِيْلَ اَنْ طَهِّرَا بَيْتِيَ لِلطَّاۤىِٕفِيْنَ وَالْعٰكِفِيْنَ وَالرُّكَّعِ السُّجُوْدِ ١٢٥
- wa-idh
- وَإِذْ
- And when
- dan ketika
- jaʿalnā
- جَعَلْنَا
- We made
- Kami jadikan
- l-bayta
- ٱلْبَيْتَ
- the House
- rumah
- mathābatan
- مَثَابَةً
- a place of return
- tempat ziarah/berkumpul
- lilnnāsi
- لِّلنَّاسِ
- for mankind
- bagi manusia
- wa-amnan
- وَأَمْنًا
- and (a place of) security
- dan tempat aman
- wa-ittakhidhū
- وَٱتَّخِذُوا۟
- and (said) Take
- dan jadikanlah
- min
- مِن
- [from]
- dari
- maqāmi
- مَّقَامِ
- (the) standing place
- makam
- ib'rāhīma
- إِبْرَٰهِۦمَ
- (of) Ibrahim
- Ibrahim
- muṣallan
- مُصَلًّىۖ
- (as) a place of prayer"
- tempat sholat
- waʿahid'nā
- وَعَهِدْنَآ
- And We made a covenant
- dan Kami memerintahkan
- ilā
- إِلَىٰٓ
- with
- kepada
- ib'rāhīma
- إِبْرَٰهِۦمَ
- Ibrahim
- Ibrahim
- wa-is'māʿīla
- وَإِسْمَٰعِيلَ
- and Ismail
- dan Ismail
- an
- أَن
- [that]
- bahwa
- ṭahhirā
- طَهِّرَا
- "[You both] purify
- mensucikan
- baytiya
- بَيْتِىَ
- My House
- rumahKu
- lilṭṭāifīna
- لِلطَّآئِفِينَ
- for those who circumambulate
- untuk orang-orang yang thawaf
- wal-ʿākifīna
- وَٱلْعَٰكِفِينَ
- and those who seclude themselves for devotion and prayer
- dan orang-orang yang i'tikaf
- wal-rukaʿi
- وَٱلرُّكَّعِ
- and those who bow down
- dan orang-orang yang ruku
- l-sujūdi
- ٱلسُّجُودِ
- and those who prostrate
- orang-orang yang sujud
And [mention] when We made the House [i.e., the Ka’bah] a place of return for the people and [a place of] security. And take, [O believers], from the standing place of Abraham a place of prayer. And We charged Abraham and Ishmael, [saying], "Purify My House for those who perform ‹Tawaf and those who are staying [there] for worship and those who bow and prostrate [in prayer]." (QS. [2]Al-Baqarah verse 125)
Dan (ingatlah), ketika Kami menjadikan rumah itu (Baitullah) tempat berkumpul bagi manusia dan tempat yang aman. Dan jadikanlah sebahagian maqam Ibrahim tempat shalat. Dan telah Kami perintahkan kepada Ibrahim dan Ismail: "Bersihkanlah rumah-Ku untuk orang-orang yang thawaf, yang i'tikaf, yang ruku' dan yang sujud". (QS. [2] Al-Baqarah: 125)Tafsir
وَاِذْ قَالَ اِبْرٰهٖمُ رَبِّ اجْعَلْ هٰذَا بَلَدًا اٰمِنًا وَّارْزُقْ اَهْلَهٗ مِنَ الثَّمَرٰتِ مَنْ اٰمَنَ مِنْهُمْ بِاللّٰهِ وَالْيَوْمِ الْاٰخِرِۗ قَالَ وَمَنْ كَفَرَ فَاُمَتِّعُهٗ قَلِيْلًا ثُمَّ اَضْطَرُّهٗٓ اِلٰى عَذَابِ النَّارِ ۗ وَبِئْسَ الْمَصِيْرُ ١٢٦
- wa-idh
- وَإِذْ
- And when
- dan ketika
- qāla
- قَالَ
- said
- berkata
- ib'rāhīmu
- إِبْرَٰهِۦمُ
- Ibrahim
- Ibrahim
- rabbi
- رَبِّ
- "My Lord
- Tuhanku
- ij'ʿal
- ٱجْعَلْ
- make
- jadikanlah
- hādhā
- هَٰذَا
- this
- ini
- baladan
- بَلَدًا
- a city
- negeri
- āminan
- ءَامِنًا
- secure
- aman
- wa-ur'zuq
- وَٱرْزُقْ
- and provide
- dan berilah rezki
- ahlahu
- أَهْلَهُۥ
- its people
- penduduknya
- mina
- مِنَ
- with
- dari
- l-thamarāti
- ٱلثَّمَرَٰتِ
- fruits
- buah-buahan
- man
- مَنْ
- (to) whoever
- orang
- āmana
- ءَامَنَ
- believed
- beriman
- min'hum
- مِنْهُم
- from them
- diantara mereka
- bil-lahi
- بِٱللَّهِ
- in Allah
- kepada Allah
- wal-yawmi
- وَٱلْيَوْمِ
- and the Day
- dan hari
- l-ākhiri
- ٱلْءَاخِرِۖ
- the Last"
- akhirat
- qāla
- قَالَ
- He said
- Dia berfirman
- waman
- وَمَن
- "And whoever
- dan orang
- kafara
- كَفَرَ
- disbelieved
- kafir
- fa-umattiʿuhu
- فَأُمَتِّعُهُۥ
- [then] I will grant him enjoyment
- maka Aku beri kesenangan ia
- qalīlan
- قَلِيلًا
- a little;
- sedikit
- thumma
- ثُمَّ
- then
- kemudian
- aḍṭarruhu
- أَضْطَرُّهُۥٓ
- I will force him
- Aku paksa ia
- ilā
- إِلَىٰ
- to
- kepada
- ʿadhābi
- عَذَابِ
- (the) punishment
- siksa
- l-nāri
- ٱلنَّارِۖ
- (of) the Fire
- neraka
- wabi'sa
- وَبِئْسَ
- and evil
- dan amat buruk
- l-maṣīru
- ٱلْمَصِيرُ
- (is) the destination
- tempat kembali
And [mention] when Abraham said, "My Lord, make this a secure city and provide its people with fruits – whoever of them believes in Allah and the Last Day." [Allah] said, "And whoever disbelieves – I will grant him enjoyment for a little; then I will force him to the punishment of the Fire, and wretched is the destination." (QS. [2]Al-Baqarah verse 126)
Dan (ingatlah), ketika Ibrahim berdoa: "Ya Tuhanku, jadikanlah negeri ini, negeri yang aman sentosa, dan berikanlah rezeki dari buah-buahan kepada penduduknya yang beriman diantara mereka kepada Allah dan hari kemudian. Allah berfirman: "Dan kepada orang yang kafirpun Aku beri kesenangan sementara, kemudian Aku paksa ia menjalani siksa neraka dan itulah seburuk-buruk tempat kembali". (QS. [2] Al-Baqarah: 126)Tafsir
وَاِذْ يَرْفَعُ اِبْرٰهٖمُ الْقَوَاعِدَ مِنَ الْبَيْتِ وَاِسْمٰعِيْلُۗ رَبَّنَا تَقَبَّلْ مِنَّا ۗ اِنَّكَ اَنْتَ السَّمِيْعُ الْعَلِيْمُ ١٢٧
- wa-idh
- وَإِذْ
- And when
- dan ketika
- yarfaʿu
- يَرْفَعُ
- (was) raising
- meninggikan
- ib'rāhīmu
- إِبْرَٰهِۦمُ
- Ibrahim
- Ibrahim
- l-qawāʿida
- ٱلْقَوَاعِدَ
- the foundations
- dasar-dasar
- mina
- مِنَ
- of
- dari
- l-bayti
- ٱلْبَيْتِ
- the House
- rumah/Baitullah
- wa-is'māʿīlu
- وَإِسْمَٰعِيلُ
- and Ishmael
- dan Ismail
- rabbanā
- رَبَّنَا
- (saying), "Our Lord!
- ya Tuhan kami
- taqabbal
- تَقَبَّلْ
- Accept
- terimalah
- minnā
- مِنَّآۖ
- from us
- daripada kami
- innaka
- إِنَّكَ
- Indeed You!
- sesungguhnya Engkau
- anta
- أَنتَ
- [You] (are)
- Engkau
- l-samīʿu
- ٱلسَّمِيعُ
- the All-Hearing
- Maha Mendengar
- l-ʿalīmu
- ٱلْعَلِيمُ
- the All-Knowing
- Maha Mengetahui
And [mention] when Abraham was raising the foundations of the House and [with him] Ishmael, [saying], "Our Lord, accept [this] from us. Indeed, You are the Hearing, the Knowing. (QS. [2]Al-Baqarah verse 127)
Dan (ingatlah), ketika Ibrahim meninggikan (membina) dasar-dasar Baitullah bersama Ismail (seraya berdoa): "Ya Tuhan kami terimalah daripada kami (amalan kami), sesungguhnya Engkaulah Yang Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui". (QS. [2] Al-Baqarah: 127)Tafsir
رَبَّنَا وَاجْعَلْنَا مُسْلِمَيْنِ لَكَ وَمِنْ ذُرِّيَّتِنَآ اُمَّةً مُّسْلِمَةً لَّكَۖ وَاَرِنَا مَنَاسِكَنَا وَتُبْ عَلَيْنَا ۚ اِنَّكَ اَنْتَ التَّوَّابُ الرَّحِيْمُ ١٢٨
- rabbanā
- رَبَّنَا
- Our Lord!
- ya Tuhan kami
- wa-ij'ʿalnā
- وَٱجْعَلْنَا
- [and] Make us
- dan jadikanlah kami
- mus'limayni
- مُسْلِمَيْنِ
- both submissive
- dua orang yang tunduk/patuh
- laka
- لَكَ
- to You
- pada Engkau
- wamin
- وَمِن
- And from
- dan dari
- dhurriyyatinā
- ذُرِّيَّتِنَآ
- our offspring
- keturunan/anak cucu kami
- ummatan
- أُمَّةً
- a community
- umat
- mus'limatan
- مُّسْلِمَةً
- submissive
- orang-orang yang tunduk/patuh
- laka
- لَّكَ
- to You
- pada Engkau
- wa-arinā
- وَأَرِنَا
- And show us
- dan tunjukkan pada kami
- manāsikanā
- مَنَاسِكَنَا
- our ways of worship
- cara beribadah haji kami
- watub
- وَتُبْ
- and turn
- dan terimalah taubat
- ʿalaynā
- عَلَيْنَآۖ
- to us
- atas kami
- innaka
- إِنَّكَ
- Indeed You!
- sesungguhnya Engkau
- anta
- أَنتَ
- [You] (are)
- Engkau
- l-tawābu
- ٱلتَّوَّابُ
- the Oft-returning
- Maha Penerima taubat
- l-raḥīmu
- ٱلرَّحِيمُ
- the Most Merciful
- Maha Penyayang
Our Lord, and make us Muslims [in submission] to You and from our descendants a Muslim nation [in submission] to You. And show us our rites [of worship] and accept our repentance. Indeed, You are the Accepting of Repentance, the Merciful. (QS. [2]Al-Baqarah verse 128)
Ya Tuhan kami, jadikanlah kami berdua orang yang tunduk patuh kepada Engkau dan (jadikanlah) diantara anak cucu kami umat yang tunduk patuh kepada Engkau dan tunjukkanlah kepada kami cara-cara dan tempat-tempat ibadat haji kami, dan terimalah taubat kami. Sesungguhnya Engkaulah Yang Maha Penerima taubat lagi Maha Penyayang. (QS. [2] Al-Baqarah: 128)Tafsir
رَبَّنَا وَابْعَثْ فِيْهِمْ رَسُوْلًا مِّنْهُمْ يَتْلُوْا عَلَيْهِمْ اٰيٰتِكَ وَيُعَلِّمُهُمُ الْكِتٰبَ وَالْحِكْمَةَ وَيُزَكِّيْهِمْ ۗ اِنَّكَ اَنْتَ الْعَزِيْزُ الْحَكِيْمُ ࣖ ١٢٩
- rabbanā
- رَبَّنَا
- Our Lord!
- ya Tuhan kami
- wa-ib'ʿath
- وَٱبْعَثْ
- [And] raise up
- dan utuslah
- fīhim
- فِيهِمْ
- in them
- pada/untuk mereka
- rasūlan
- رَسُولًا
- a Messenger
- seorang Rasul
- min'hum
- مِّنْهُمْ
- from them
- dari (kalangan) mereka
- yatlū
- يَتْلُوا۟
- (who) will recite
- akan membacakan
- ʿalayhim
- عَلَيْهِمْ
- to them
- atas mereka
- āyātika
- ءَايَٰتِكَ
- Your Verses
- ayat-ayat Engkau
- wayuʿallimuhumu
- وَيُعَلِّمُهُمُ
- and will teach them
- dan ia mengajar mereka
- l-kitāba
- ٱلْكِتَٰبَ
- the Book
- Al Kitab
- wal-ḥik'mata
- وَٱلْحِكْمَةَ
- and the wisdom
- dan hikmat
- wayuzakkīhim
- وَيُزَكِّيهِمْۚ
- and purify them
- dan mensucikan mereka
- innaka
- إِنَّكَ
- Indeed You!
- sesungguhnya Engkau
- anta
- أَنتَ
- You (are)
- Engkau
- l-ʿazīzu
- ٱلْعَزِيزُ
- the All-Mighty
- Maha Perkasa
- l-ḥakīmu
- ٱلْحَكِيمُ
- the All-Wise"
- Maha Bijaksana
Our Lord, and send among them a messenger from themselves who will recite to them Your verses and teach them the Book and wisdom and purify them. Indeed, You are the Exalted in Might, the Wise." (QS. [2]Al-Baqarah verse 129)
Ya Tuhan kami, utuslah untuk mereka sesorang Rasul dari kalangan mereka, yang akan membacakan kepada mereka ayat-ayat Engkau, dan mengajarkan kepada mereka Al Kitab (Al Quran) dan Al-Hikmah (As-Sunnah) serta mensucikan mereka. Sesungguhnya Engkaulah yang Maha Kuasa lagi Maha Bijaksana. (QS. [2] Al-Baqarah: 129)Tafsir
وَمَنْ يَّرْغَبُ عَنْ مِّلَّةِ اِبْرٰهٖمَ اِلَّا مَنْ سَفِهَ نَفْسَهٗ ۗوَلَقَدِ اصْطَفَيْنٰهُ فِى الدُّنْيَا ۚوَاِنَّهٗ فِى الْاٰخِرَةِ لَمِنَ الصّٰلِحِيْنَ ١٣٠
- waman
- وَمَن
- And who
- dan barang siapa
- yarghabu
- يَرْغَبُ
- will turn away
- membenci
- ʿan
- عَن
- from
- dari
- millati
- مِّلَّةِ
- (the) religion
- agama
- ib'rāhīma
- إِبْرَٰهِۦمَ
- (of) Ibrahim
- Ibrahim
- illā
- إِلَّا
- except
- kecuali/hanyalah
- man
- مَن
- who
- orang
- safiha
- سَفِهَ
- fooled
- membodohi
- nafsahu
- نَفْسَهُۥۚ
- himself?
- dirinya sendiri
- walaqadi
- وَلَقَدِ
- And indeed
- dan sesungguhnya
- iṣ'ṭafaynāhu
- ٱصْطَفَيْنَٰهُ
- We chose him
- Kami telah memilihnya
- fī
- فِى
- in
- di
- l-dun'yā
- ٱلدُّنْيَاۖ
- the world
- dunia
- wa-innahu
- وَإِنَّهُۥ
- and indeed he
- dan sesungguhnya ia
- fī
- فِى
- in
- di
- l-ākhirati
- ٱلْءَاخِرَةِ
- the Hereafter
- akhirat
- lamina
- لَمِنَ
- surely (will be) among
- benar-benar termasuk
- l-ṣāliḥīna
- ٱلصَّٰلِحِينَ
- the righteous
- orang-orang yang soleh
And who would be averse to the religion of Abraham except one who makes a fool of himself. And We had chosen him in this world, and indeed he, in the Hereafter, will be among the righteous. (QS. [2]Al-Baqarah verse 130)
Dan tidak ada yang benci kepada agama Ibrahim, melainkan orang yang memperbodoh dirinya sendiri, dan sungguh Kami telah memilihnya di dunia dan sesungguhnya dia di akhirat benar-benar termasuk orang-orang yang saleh. (QS. [2] Al-Baqarah: 130)Tafsir