Surat Al-Qasas - Qur'an Terjemah Perkata
(Kisah / The Story)
Quran Word By Word (Perkata) - English-Indonesia (Al-Qasas)
طٰسۤمّۤ ١
- tta-seen-meem
- طسٓمٓ
- Ta Seem Meem
- Thaa siin miim
Ta, Seen, Meem. (QS. [28]Al-Qasas verse 1)
Thaa Siin Miim (QS. [28] Al-Qasas: 1)Tafsir
تِلْكَ اٰيٰتُ الْكِتٰبِ الْمُبِيْنِ ٢
- til'ka
- تِلْكَ
- These
- ini
- āyātu
- ءَايَٰتُ
- (are the) Verses
- ayat-ayat
- l-kitābi
- ٱلْكِتَٰبِ
- (of) the Book
- Kitab
- l-mubīni
- ٱلْمُبِينِ
- the clear
- yang nyata
These are verses of the clear Book. (QS. [28]Al-Qasas verse 2)
Ini adalah ayat-ayat Kitab (Al Quran) yang nyata (dari Allah). (QS. [28] Al-Qasas: 2)Tafsir
نَتْلُوْا عَلَيْكَ مِنْ نَّبَاِ مُوْسٰى وَفِرْعَوْنَ بِالْحَقِّ لِقَوْمٍ يُّؤْمِنُوْنَ ٣
- natlū
- نَتْلُوا۟
- We recite
- Kami membacakan
- ʿalayka
- عَلَيْكَ
- to you
- kepadamu/atasmu
- min
- مِن
- from
- dari
- naba-i
- نَّبَإِ
- (the) news
- kisah
- mūsā
- مُوسَىٰ
- (of) Musa
- Musa
- wafir'ʿawna
- وَفِرْعَوْنَ
- and Firaun
- dan Fir'aun
- bil-ḥaqi
- بِٱلْحَقِّ
- in truth
- dengan benar
- liqawmin
- لِقَوْمٍ
- for a people
- untuk kaum/orang-orang
- yu'minūna
- يُؤْمِنُونَ
- who believe
- mereka beriman
We recite to you from the news of Moses and Pharaoh in truth for a people who believe. (QS. [28]Al-Qasas verse 3)
Kami membacakan kepadamu sebagian dari kisah Musa dan Fir'aun dengan benar untuk orang-orang yang beriman. (QS. [28] Al-Qasas: 3)Tafsir
اِنَّ فِرْعَوْنَ عَلَا فِى الْاَرْضِ وَجَعَلَ اَهْلَهَا شِيَعًا يَّسْتَضْعِفُ طَاۤىِٕفَةً مِّنْهُمْ يُذَبِّحُ اَبْنَاۤءَهُمْ وَيَسْتَحْيٖ نِسَاۤءَهُمْ ۗاِنَّهٗ كَانَ مِنَ الْمُفْسِدِيْنَ ٤
- inna
- إِنَّ
- Indeed
- sesungguhnya
- fir'ʿawna
- فِرْعَوْنَ
- Firaun
- Fir'aun
- ʿalā
- عَلَا
- exalted himself
- sombong/berbuat sewenang-wenang
- fī
- فِى
- in
- di
- l-arḍi
- ٱلْأَرْضِ
- the land
- muka bumi
- wajaʿala
- وَجَعَلَ
- and made
- dan dia menjadikan
- ahlahā
- أَهْلَهَا
- its people
- penduduknya
- shiyaʿan
- شِيَعًا
- (into) sects
- berpecah-belah
- yastaḍʿifu
- يَسْتَضْعِفُ
- oppressing
- dia melemahkan/menindas
- ṭāifatan
- طَآئِفَةً
- a group
- segolongan
- min'hum
- مِّنْهُمْ
- among them
- diantara mereka
- yudhabbiḥu
- يُذَبِّحُ
- slaughtering
- dia menyembelih
- abnāahum
- أَبْنَآءَهُمْ
- their sons
- anak laki-laki mereka
- wayastaḥyī
- وَيَسْتَحْىِۦ
- and letting live
- dan dia membiarkan hidup
- nisāahum
- نِسَآءَهُمْۚ
- their women
- perempuan mereka
- innahu
- إِنَّهُۥ
- Indeed he
- sesungguhnya dia/Fir'aun
- kāna
- كَانَ
- was
- adalah dia
- mina
- مِنَ
- of
- dari/termasuk
- l-muf'sidīna
- ٱلْمُفْسِدِينَ
- the corrupters
- orang-orang yang berbuat kerusakan
Indeed, Pharaoh exalted himself in the land and made its people into factions, oppressing a sector among them, slaughtering their [newborn] sons and keeping their females alive. Indeed, he was of the corrupters. (QS. [28]Al-Qasas verse 4)
Sesungguhnya Fir'aun telah berbuat sewenang-wenang di muka bumi dan menjadikan penduduknya berpecah belah, dengan menindas segolongan dari mereka, menyembelih anak laki-laki mereka dan membiarkan hidup anak-anak perempuan mereka. Sesungguhnya Fir'aun termasuk orang-orang yang berbuat kerusakan. (QS. [28] Al-Qasas: 4)Tafsir
وَنُرِيْدُ اَنْ نَّمُنَّ عَلَى الَّذِيْنَ اسْتُضْعِفُوْا فِى الْاَرْضِ وَنَجْعَلَهُمْ اَىِٕمَّةً وَّنَجْعَلَهُمُ الْوٰرِثِيْنَ ۙ ٥
- wanurīdu
- وَنُرِيدُ
- And We wanted
- dan Kami hendak
- an
- أَن
- to
- bahwa
- namunna
- نَّمُنَّ
- bestow a favor
- Kami memberi karunia
- ʿalā
- عَلَى
- upon
- atas
- alladhīna
- ٱلَّذِينَ
- those who
- orang-orang yang
- us'tuḍ'ʿifū
- ٱسْتُضْعِفُوا۟
- were oppressed
- (mereka) ditindas
- fī
- فِى
- in
- di
- l-arḍi
- ٱلْأَرْضِ
- the land
- muka bumi
- wanajʿalahum
- وَنَجْعَلَهُمْ
- and make them
- dan Kami akan menjadikan mereka
- a-immatan
- أَئِمَّةً
- leaders
- pemimpin
- wanajʿalahumu
- وَنَجْعَلَهُمُ
- and make them
- dan Kami akan menjadikan mereka
- l-wārithīna
- ٱلْوَٰرِثِينَ
- the inheritors
- orang-orang yang mewarisi
And We wanted to confer favor upon those who were oppressed in the land and make them leaders and make them inheritors (QS. [28]Al-Qasas verse 5)
Dan Kami hendak memberi karunia kepada orang-orang yang tertindas di bumi (Mesir) itu dan hendak menjadikan mereka pemimpin dan menjadikan mereka orang-orang yang mewarisi (bumi), (QS. [28] Al-Qasas: 5)Tafsir
وَنُمَكِّنَ لَهُمْ فِى الْاَرْضِ وَنُرِيَ فِرْعَوْنَ وَهَامٰنَ وَجُنُوْدَهُمَا مِنْهُمْ مَّا كَانُوْا يَحْذَرُوْنَ ٦
- wanumakkina
- وَنُمَكِّنَ
- And [We] establish
- dan Kami teguhkan
- lahum
- لَهُمْ
- them
- bagi mereka
- fī
- فِى
- in
- di
- l-arḍi
- ٱلْأَرْضِ
- the land
- muka bumi
- wanuriya
- وَنُرِىَ
- and show
- dan Kami perlihatkan
- fir'ʿawna
- فِرْعَوْنَ
- Firaun
- Fir'aun
- wahāmāna
- وَهَٰمَٰنَ
- and Haman
- dan Haman
- wajunūdahumā
- وَجُنُودَهُمَا
- and their hosts
- dan bala tentara keduanya
- min'hum
- مِنْهُم
- through them
- dari mereka
- mā
- مَّا
- what
- apa yang
- kānū
- كَانُوا۟
- they were
- mereka adalah
- yaḥdharūna
- يَحْذَرُونَ
- fearing
- mereka khawatirkan
And establish them in the land and show Pharaoh and [his minister] Haman and their soldiers through them that which they had feared. (QS. [28]Al-Qasas verse 6)
Dan akan Kami teguhkan kedudukan mereka di muka bumi dan akan Kami perlihatkan kepada Fir'aun dan Haman beserta tentaranya apa yang selalu mereka khawatirkan dari mereka itu. (QS. [28] Al-Qasas: 6)Tafsir
وَاَوْحَيْنَآ اِلٰٓى اُمِّ مُوْسٰٓى اَنْ اَرْضِعِيْهِۚ فَاِذَا خِفْتِ عَلَيْهِ فَاَلْقِيْهِ فِى الْيَمِّ وَلَا تَخَافِيْ وَلَا تَحْزَنِيْ ۚاِنَّا رَاۤدُّوْهُ اِلَيْكِ وَجَاعِلُوْهُ مِنَ الْمُرْسَلِيْنَ ٧
- wa-awḥaynā
- وَأَوْحَيْنَآ
- And We inspired
- dan kami memberi wahyu/ilham
- ilā
- إِلَىٰٓ
- [to]
- kepada
- ummi
- أُمِّ
- (the) mother
- ibu
- mūsā
- مُوسَىٰٓ
- (of) Musa
- Musa
- an
- أَنْ
- that
- agar
- arḍiʿīhi
- أَرْضِعِيهِۖ
- "Suckle him
- susukanlah dia
- fa-idhā
- فَإِذَا
- but when
- maka apabila
- khif'ti
- خِفْتِ
- you fear
- kamu takut
- ʿalayhi
- عَلَيْهِ
- for him
- atasnya/terhadapnya
- fa-alqīhi
- فَأَلْقِيهِ
- then cast him
- maka jatuhkanlah dia
- fī
- فِى
- in(to)
- di
- l-yami
- ٱلْيَمِّ
- the river
- sungai
- walā
- وَلَا
- and (do) not
- dan jangan
- takhāfī
- تَخَافِى
- fear
- kamu takut
- walā
- وَلَا
- and (do) not
- dan jangan
- taḥzanī
- تَحْزَنِىٓۖ
- grieve
- kamu bersedih hati
- innā
- إِنَّا
- Indeed We
- sesungguhnya kami
- rāddūhu
- رَآدُّوهُ
- (will) restore him
- mengembalikan dia
- ilayki
- إِلَيْكِ
- to you
- kepadamu
- wajāʿilūhu
- وَجَاعِلُوهُ
- and (will) make him
- dan menjadikannya
- mina
- مِنَ
- of
- dari/termasuk
- l-mur'salīna
- ٱلْمُرْسَلِينَ
- the Messengers"
- para Rasul
And We inspired to the mother of Moses, "Suckle him; but when you fear for him, cast him into the river and do not fear and do not grieve. Indeed, We will return him to you and will make him [one] of the messengers." (QS. [28]Al-Qasas verse 7)
Dan kami ilhamkan kepada ibu Musa; "Susuilah dia, dan apabila kamu khawatir terhadapnya maka jatuhkanlah dia ke sungai (Nil). Dan janganlah kamu khawatir dan janganlah (pula) bersedih hati, karena sesungguhnya Kami akan mengembalikannya kepadamu, dan menjadikannya (salah seorang) dari para rasul. (QS. [28] Al-Qasas: 7)Tafsir
فَالْتَقَطَهٗٓ اٰلُ فِرْعَوْنَ لِيَكُوْنَ لَهُمْ عَدُوًّا وَّحَزَنًاۗ اِنَّ فِرْعَوْنَ وَهَامٰنَ وَجُنُوْدَهُمَا كَانُوْا خٰطِـِٕيْنَ ٨
- fal-taqaṭahu
- فَٱلْتَقَطَهُۥٓ
- Then picked him up
- maka memungutnya
- ālu
- ءَالُ
- (the) family
- keluarga
- fir'ʿawna
- فِرْعَوْنَ
- (of) Firaun
- Fir'aun
- liyakūna
- لِيَكُونَ
- so that he might become
- agar dia adalah/menjadi
- lahum
- لَهُمْ
- to them
- bagi mereka
- ʿaduwwan
- عَدُوًّا
- an enemy
- musuh
- waḥazanan
- وَحَزَنًاۗ
- and a grief
- dan kesedihan
- inna
- إِنَّ
- Indeed
- sesungguhnya
- fir'ʿawna
- فِرْعَوْنَ
- Firaun
- Fir'aun
- wahāmāna
- وَهَٰمَٰنَ
- and Haman
- dan Haman
- wajunūdahumā
- وَجُنُودَهُمَا
- and their hosts
- dan bala tentara keduanya
- kānū
- كَانُوا۟
- were
- adalah mereka
- khāṭiīna
- خَٰطِـِٔينَ
- sinners
- orang-orang yang bersalah
And the family of Pharaoh picked him up [out of the river] so that he would become to them an enemy and a [cause of] grief. Indeed, Pharaoh and Haman and their soldiers were deliberate sinners. (QS. [28]Al-Qasas verse 8)
Maka dipungutlah ia oleh keluarga Fir'aun yang akibatnya dia menjadi musuh dan kesedihan bagi mereka. Sesungguhnya Fir'aun dan Haman beserta tentaranya adalah orang-orang yang bersalah. (QS. [28] Al-Qasas: 8)Tafsir
وَقَالَتِ امْرَاَتُ فِرْعَوْنَ قُرَّتُ عَيْنٍ لِّيْ وَلَكَۗ لَا تَقْتُلُوْهُ ۖعَسٰٓى اَنْ يَّنْفَعَنَآ اَوْ نَتَّخِذَهٗ وَلَدًا وَّهُمْ لَا يَشْعُرُوْنَ ٩
- waqālati
- وَقَالَتِ
- And said
- dan berkata
- im'ra-atu
- ٱمْرَأَتُ
- (the) wife
- isteri
- fir'ʿawna
- فِرْعَوْنَ
- (of) Firaun
- Fir'aun
- qurratu
- قُرَّتُ
- "A comfort
- penyejuk
- ʿaynin
- عَيْنٍ
- (of the) eye
- mata
- lī
- لِّى
- for me
- bagiku
- walaka
- وَلَكَۖ
- and for you;
- dan bagimu
- lā
- لَا
- (Do) not
- jangan
- taqtulūhu
- تَقْتُلُوهُ
- kill him;
- kamu membunuhnya
- ʿasā
- عَسَىٰٓ
- perhaps
- mudah-mudahan
- an
- أَن
- (that)
- dia akan
- yanfaʿanā
- يَنفَعَنَآ
- he may benefit us
- memberi manfaat kepada kita
- aw
- أَوْ
- or
- atau
- nattakhidhahu
- نَتَّخِذَهُۥ
- we may take him
- kita ambil dia
- waladan
- وَلَدًا
- (as) a son"
- anak
- wahum
- وَهُمْ
- And they
- dan/sedang mereka
- lā
- لَا
- (did) not
- tidak
- yashʿurūna
- يَشْعُرُونَ
- perceive
- mereka menyadari
And the wife of Pharaoh said, "[He will be] a comfort of the eye [i.e., pleasure] for me and for you. Do not kill him; perhaps he may benefit us, or we may adopt him as a son." And they perceived not. (QS. [28]Al-Qasas verse 9)
Dan berkatalah isteri Fir'aun: "(Ia) adalah penyejuk mata hati bagiku dan bagimu. Janganlah kamu membunuhnya, mudah-mudahan ia bermanfaat kepada kita atau kita ambil ia menjadi anak", sedang mereka tiada menyadari. (QS. [28] Al-Qasas: 9)Tafsir
وَاَصْبَحَ فُؤَادُ اُمِّ مُوْسٰى فٰرِغًاۗ اِنْ كَادَتْ لَتُبْدِيْ بِهٖ لَوْلَآ اَنْ رَّبَطْنَا عَلٰى قَلْبِهَا لِتَكُوْنَ مِنَ الْمُؤْمِنِيْنَ ١٠
- wa-aṣbaḥa
- وَأَصْبَحَ
- And became
- dan menjadi
- fuādu
- فُؤَادُ
- (the) heart
- hati
- ummi
- أُمِّ
- (of the) mother
- ibu
- mūsā
- مُوسَىٰ
- (of) Musa
- Musa
- fārighan
- فَٰرِغًاۖ
- empty
- kosong
- in
- إِن
- That
- sungguh
- kādat
- كَادَتْ
- she was near
- ia hampir
- latub'dī
- لَتُبْدِى
- (to) disclosing
- ia menyatakan
- bihi
- بِهِۦ
- about him
- dengannya
- lawlā
- لَوْلَآ
- if not
- jika tidak
- an
- أَن
- that
- bahwa
- rabaṭnā
- رَّبَطْنَا
- We strengthened
- Kami teguhkan
- ʿalā
- عَلَىٰ
- [over]
- atas
- qalbihā
- قَلْبِهَا
- her heart
- hatinya
- litakūna
- لِتَكُونَ
- so that she would be
- supaya ia adalah
- mina
- مِنَ
- of
- dari/termasuk
- l-mu'minīna
- ٱلْمُؤْمِنِينَ
- the believers
- orang-orang yang beriman
And the heart of Moses' mother became empty [of all else]. She was about to disclose [the matter concerning] him had We not bound fast her heart that she would be of the believers. (QS. [28]Al-Qasas verse 10)
Dan menjadi kosonglah hati ibu Musa. Sesungguhnya hampir saja ia menyatakan rahasia tentang Musa, seandainya tidak Kami teguhkan hatinya, supaya ia termasuk orang-orang yang percaya (kepada janji Allah). (QS. [28] Al-Qasas: 10)Tafsir