Al-Qur'an Surat Sad Ayat 80
Sad Ayat ke-80 ~ Quran Terjemah Perkata (Word By Word) English-Indonesian dan Tafsir Bahasa Indonesia
قَالَ فَاِنَّكَ مِنَ الْمُنْظَرِيْنَۙ ( ص : ٨٠)
- qāla
- قَالَ
- He said
- (Allah) berfirman
- fa-innaka
- فَإِنَّكَ
- "Then indeed you
- maka sesungguhnya kamu
- mina
- مِنَ
- (are) of
- dari/termasuk
- l-munẓarīna
- ٱلْمُنظَرِينَ
- those given respite
- orang-orang yang diberi tangguh
Transliterasi Latin:
Qāla fa innaka minal-munẓarīn(QS. 38:80)
English Sahih:
[Allah] said, "So indeed, you are of those reprieved (QS. [38]Sad verse 80)
Arti / Terjemahan:
Allah berfirman: "Sesungguhnya kamu termasuk orang-orang yang diberi tangguh, (QS. Sad ayat 80)
Tafsir Ringkas Kemenag
Kementrian Agama RI
Allah berfirman, “Maka sesungguhnya kamu, wahai Iblis, termasuk golongan yang diberi penangguhan.
Tafsir Lengkap Kemenag
Kementrian Agama RI
Allah mengabulkan permohonan Iblis itu dengan membiarkannya hidup sampai waktu yang ditentukan, sebagaimana firman Allah:
(Iblis) menjawab, "Berilah aku penangguhan waktu, sampai hari mereka dibangkitkan."(Allah) berfirman, "Benar, kamu termasuk yang diberi penangguhan waktu."( al-A.'raf/7: 14-15)
Tafsir al-Jalalain
Jalaluddin al-Mahalli dan Jalaluddin as-Suyuthi
(Allah berfirman, "Sesungguhnya kamu termasuk orang-orang yang diberi tangguh.)
Tafsir Ibnu Katsir
Ismail bin Umar Al-Quraisyi bin Katsir
Untuk ayat 72 hingga ayat 81 lihat tafsir ayat 71.
Tafsir Quraish Shihab
Muhammad Quraish Shihab
Allah berkata, "Kamu termasuk mereka yang Aku tangguhkan sampai waktu yang telah Aku tentukan, yaitu saat penghabisan kehidupan dunia."